CHIP CARVING - Panduan membuat hiasan unik / menghias furniture dari kayu dengan tehnik mengukir, memahat dan mencungkil




 
 
 
 

CHIP CARVING
Panduan membuat hiasan unik / menghias furniture dari kayu dengan tehnik mengukir, memahat dan mencungkil.

Indonesia terkenal dengan budaya tradisionalnya. Banyak rumah adat, alat upacara, perabot rumah, patung hingga alat makan yang dihias ukiran dengan motif yang unik dan menarik. iap daerah mempunyai ragam tehnik dan jenis ukir yang berbeda.
Meski berlimpahnya budaya ukir dan pahat di Indonesia, namun minim sekali referensi dan panduan tentang tehnik ukir dan pahat tersebut. Semoga panduan tehnik ukir dan pahat kayu ini bisa membantu.

 
 
 
Ebook tutorial Chip Carving :
Carving Facial Expressions
Carving Spoons ( tehnik membuat sendok, garpu dengan ornamen yang unik)
Chip Carver's Workbook
Gunstock Carving (tehnik menghias dan mengukir bagian kayu pada senapan)
Manual of Traditional Wood Carving
Wood Carving

Video tutorial Chip Carving :
Chip Carving Tutorial

Harga DVD : Rp 75.000,-

0 comments:

Post a Comment